Game Mobile Legends game sering sekali memberikan banyak hadiah menarik yang ada di dalamnya, salah satunya yaitu diamond kuning. Di sini akan dijelaskan cara menggunakan diamond kuning ML yang memiliki banyak fungsi saat memainkan game.

Diamond kuning ini merupakan item yang memiliki banyak fungsi contohnya pemain dapat menerima diskon untuk membeli hero ataupun animasi yang ada dalam game ini. Untuk penjelasan lebih lanjutnya bisa menyimak ulasan yang ada di bawah ini.

Cara Menggunakan Diamond Kuning ML untuk Membeli Skin

Cara membeli skin dengan menggunakan diamond kuning di Mobile Legends tentu tidak ribet seperti dibayangkan. Berikut cara yang bisa diikuti yang mudah untuk dicoba, yaitu antara lain:

  • Langkah pertama yang harus pengguna ikuti yaitu login ke Mobile Legend terlebih dahulu.
  • Lalu pergi ke menu belanja atau shop.
  • Nantinya pengguna pilih menu skin yang terdapat di menu.
  • Lalu pilih skin hero yang nantinya akan dibeli.
  • Setelah itu tekan tombol buy untuk membeli skin hero ini.
  • Nantinya tekan tombol beli pada halaman terbuka yang berisikan hero.
  • Selanjutnya di bagian bawah atau kotak dialog, ketik beli skin untuk dapat memilih diamond kuning untuk membeli skin. Nantinya pengguna bisa menentukan banyaknya diamond kuning yang akan digunakan
  • Lalu pilih buy diamond untuk dapat membelinya.
  • Jika seluruh proses terselesaikan, barulah skin dapat digunakan.

Diamond kuning ini bisa mengurangi jumlah pada diamond biru pada saat pembelian skin hero pada game Mobile Legend. Diamond kuning ini banyak sekali dicari oleh pemain Mobile Legend untuk dapat membeli berbagai macam item yang ada di dalamnya.

Mulai dari skin Mobile Legend, item yang dibutuhkan pada permainan dan lain sebagainya. Namun pastikan bahwa jumlah diamond yang dimiliki pengguna cukup sebelum kemudian ditukarkan dalam bentuk item sesuai keinginan.

Cara Menggunakan Diamond Kuning ML untuk Membeli Item Lain

Tidak hanya mengetahui cara menggunakan diamond kuning ML untuk membeli skin, namun pengguna dapat membeli item lain secara mudah melalui beberapa langkah-langkahnya. Berikut ini di antaranya: 

  • Cara yang bisa diikuti pertama jangan lupa download terlebih dahulu aplikasi Mobile Legend ini.
  • Kemudian apabila sudah masuk pada game ini, pilih menu backpack. 
  • Lalu masuk ke menu shop. Pengguna harus memiliki setidaknya 1000 lebih diamond untuk dapat digunakan berbelanja. Jika diamond kurang dari 1000 otomatis tidak bisa digunakan untuk berbelanja.
  • Lalu jika sudah ada tampilan beberapa item, pengguna dapat memilih salah satu di antara pilihan ini. 
  • Untuk yang ingin mendapatkan promo diamond dapat menekan tombol kupon. Apabila sudah, pengguna akan mendapatkan diskon atau harga yang murah. Jika sudah mendapatkan diskon nantinya akan dapat membeli lebih banyak item yang ada di dalamnya.
  • Jika hendak membeli jangan lupa klik buy atau beli. Nantinya akan segera diproses untuk pembeliannya. Namun pastikan bahwa jumlah diamond kuning mencukupi untuk pembelian item yang dipilih sebelumnya.
  • Apabila sudah diproses, klaim dan proses untuk menggunakan diamond kuning sudah terselesaikan.
  • Terakhir, barulah seluruh item yang dibeli dengan diamond kuning dapat dipakai untuk bermain Mobile Legend.

Nah di atas merupakan cara menggunakan diamond kuning ML dengan mudah dan cepat. Juga dijelaskan mengenai cara membeli skin dengan menggunakan diamond kuning di game Mobile Legend ini. Untuk yang masih awam dapat mengikuti cara mudahnya di atas.